RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI AKADEMIK BERBASIS WEB MOBILE
DOI:
https://doi.org/10.55606/jutiti.v1i3.62Keywords:
Digital Dokumen, arsip elektronik, web mobileAbstract
Digitalisasi adalah proses lih media dari bentuk tercetak, audio, maupun video menjadi bentuk digital. Sistem digitalisasi dokumen ini dalam pengalihan dokumen fisik ke dokumen digital mengatur beberapa hal seperti scanning, pengindeksan dokumen elektronik, pencarian dokumen dan proses cetak media elektronik di kembalikan ke media kertas. Tujuan dari aplikasi ini, di harapkan dengan adanya sistem ini pihak kantor urusan agama kecamatan sayung tidak lagi mengalami permasalahan seperti dokumen di temukan setelah lama mencari di tumpukan dokumen, jumlah dokumen tiap hari bertambah dan tempat penyimpanan dokumen terlalu kecil bila di bandingkan jumlah dokumen, dan dapat mempercepat proses pencarian dokumen sehingga petugas arsip dapat meningkatkan pelayanan permohonan dokumen akta nikah dan ikrar wakaf.
Pada sistem ini, metode yang di gunakan untuk pengamanan dokumen fisik hasil cetak dari sistem adalah visible watermark cara kerja dari metode ini adalah menimpakan sebuah tanda yang terlihat secara visual ke dalam obyek utama. Tanda yang di timpakan ini berupa logo, simbol atau tanda-tanda lainya.
Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) yang terdiri dari 10 langkah namun pengembangan sistem yang di laksanakan pada penelitian ini hanya sampai pada tahap ke 6 (enam) menghasilkan produk akhir berupa prototype, sehingga tidak sampai pada tahap implementasi produk. Keenam langkah tersebut adalah Research and information collecting, Planning, Develop prelminaryformof, Preliminary field testing, main product revisian dan Main field testing.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Jurnal Teknik Informatika dan Teknologi Informasi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.