Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Siswa
DOI:
https://doi.org/10.55606/sokoguru.v5i3.6653Keywords:
Pendidikan Kewirausahaan, Minat Usaha Mahasiswa, Produk Kreatif dan Kewirausahaan (PKK)Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pendidikan Kewirausahaan terhadap Minat Berwirausaha siswa kelas XI pada mata pelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan (PKK) Jurusan Kuliner di SMK Negeri 2 Gorontalo. Pendekatan yang digunakan adalah kuantitatif dengan metode survei deskriptif. Data diperoleh secara primer melalui kuesioner yang dibagikan kepada 38 siswa kelas XI Jurusan Kuliner dengan teknik total sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, angket/kuesioner, dan dokumentasi, kemudian dianalisis menggunakan regresi linier sederhana dengan bantuan SPSS versi 21. Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh positif dan signifikan antara Pendidikan Kewirausahaan terhadap Minat Berwirausaha siswa. Nilai koefisien determinasi (R Square) sebesar 0,410 menunjukkan bahwa 41,0% variabilitas minat berwirausaha siswa dapat dijelaskan oleh Pendidikan Kewirausahaan, sedangkan 59,0% sisanya dipengaruhi faktor lain di luar penelitian ini. Temuan ini menegaskan bahwa semakin baik kualitas pembelajaran kewirausahaan yang diberikan guru, semakin tinggi minat berwirausaha siswa. Implikasinya, peningkatan kualitas pembelajaran kewirausahaan tidak hanya mendorong minat berwirausaha siswa, tetapi juga mempersiapkan mereka lebih matang menghadapi dunia usaha di masa depan.
Downloads
References
Adha, E., & Permatasari, C. L. (2021). Peran Pendidikan Kewirausahaan Dalam Menumbuhkan Kesiapan Berwirausahaa Siswa. Journal of Economic Education, 15, 60–71. https://doi.org/10.19184/jpe.v15i1.21158
Amin, I. s, Yantu, I., & Hafid, R. (2023). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan Terhadap Minat Berwirausaha Siswa Pada Jurusan Marketing Di Smk Negeri 1 Kota Gorontalo. Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 6(2), 912–920.
Costa, R. O. (2024). Menumbuhkan Minat Berwirausaha Melalui Technopreneurship Bagi Peserta Didik Sma 7 Bekasi. Jurnal Pengabdian Kolaborasi Dan Inovasi IPTEKS, 2(3), 992–1002. https://doi.org/10.59407/jpki2.v2i3.903
Fathona, B. (2021). Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Model Pembelajaran Daring Dan Dukungan Lingkungan Keluarga Terhadap Motivasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Produk Kreatif Dan Kewirausahaan Siswa Kelas Xi Pemasaran Di SMK N 5 Kota Jambi. Repository Universitas Jambi, 1–203.
Fatonah, F., & Defrianti, D. (2022). Pendidikan Kewirausahaan Berbasis Historioprenership dalam Persfektip Global di Prodi Ilmu Sejarah Universitas Jambi. Proceeding International Conference on Malay Identity, 3, 116–131.
Gani, P. I., Ahmad, R., & Mohehu, F. (2025). Peran Pengetahuan Kewirausahaan Dalam Mempengaruhi Minat Berwirausaha Siswa Pada Siswa Kelas XI Jurusan Bisnis Dan Manajemen SMKN 1 Gorontalo. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 7(3), 1239–1243. https://doi.org/doi.org/10.37479/jimb.v7i3.29935
Hasan, H. A. (2020). Pendidikan Kewirausahaan: Konsep, Karakteristik Dan Implikasi Dalam Memandirikan Generasi Muda. JURNAL PILAR: Jurnal Kajian Islam Kontemporer, Volume 11(1), 99–111.
Husain, A., Hafid, R., Mahmud, M., Ilato, R., & Bahsoan, A. (2024). Pendidikan Kewirausahaan Dalam Kesiapan Berwirausaha Mahasiswa. Jambura Economic Education Journal, 6(1), 63–75. https://doi.org/10.37479/jeej.v6i1.19138
Hutagalung, B., Dalimunthe, D. M. J. far, Pambudi, R., Hutagalung, A. Q., & Muda, I. (2017). The effect of enterpreneurship education and family environment towards students’ entrepreneurial motivation. International Journal of Economic Research, 14(20), 331–348.
Kemendikbudristek. (2024). Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 12 Tahun 2024 Tentang Kurikulum Pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, Dan Jenjang Pendidikan Menengah. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pendidikan Dan Kebudayaan Dan Penjaminan Mutu Pendidikan, 1–26.
Koranti, K. (2013). Analisis Pengaruh Faktor Eksternal Dan Internal Terhadap Minat Berwirausaha. Proceeding PESAT (Psikologi, Ekonomi, Sastra, Arsitektur & Teknik Sipil), 5, E1–E8.
Kusmintarti, A., Riwajanti, N. I., & Asdani, A. (2017). Pendidikan Kewirausahaan dan Intensi Kewirausahaan dengan Sikap Kewirausahaan sebagai Mediasi. Journal of Research and Applications: Accounting and Management, 2(2), 119. https://doi.org/10.18382/jraam.v2i2.160
Machmud, A., Nuryanti, L., Ridwan, T., & Erwanda, M. (2022). The Effectiveness of Entrepreneurship Education in Indonesia: A Triangle Approach. AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan, 14(3), 4457–4468. https://doi.org/10.35445/alishlah.v14i3.1708
Mardikaningsih, R., & Putra, A. R. (2021). Minat Berwirausaha Mahasiswa Ditinjau dari Konsep Diri. JURNAL IDEAS: Pendidikan, Sosial, Dan Budaya, 7(3), 173–178. https://doi.org/10.32884/ideas.v7i3.423
Martínez-Gregorio, S., Badenes-Ribera, L., & Oliver, A. (2021). Effect of entrepreneurship education on entrepreneurship intention and related outcomes in educational contexts: a meta-analysis. International Journal of Management Education, 19(3), 100545. https://doi.org/10.1016/j.ijme.2021.100545
Mohulaingo, S. N., Hafid, R., Bahsoan, A., Ilato, R., & Mahmud, M. (2023). Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Minat Berwirausaha Alumni. Journal of Economic and Business Education, 1(1), 159–167. https://doi.org/10.37479/jebe.v1i1.18712
Naiborhu, I. K., & Susanti. (2021). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan, Marketplace, Kecerdasan Adversitas Terhadap Intensi Berwirausaha Mahasiswa Pendidikan Akuntansi Unesa Melalui Efikasi Diri. Jurnal Ekonomi Pendidikan Dan Kewirausahaan, 9(2), 107–124. https://doi.org/10.26740/jepk.v9n2.p107-124
Nuraeni, Y. A. (2022). Peran Pendidikan Dalam Pembentukan Jiwa Wirausaha: Pendidikan Kewirausahaan. Jurnal Ilmu Pendidikan (ILPEN), 1(2), 38–53.
Perwita, D. (2017). Upaya Guru Sekolah Menengah Kejuruan (Smk) Dalam Meningkatkan Minat Berwirausaha Siswa. PROMOSI (Jurnal Pendidikan Ekonomi), 5(2), 9–14. https://doi.org/10.24127/ja.v5i2.1209
Sanawiri, B., & Iqbal, M. (2018). Kewirausahaan. UB Press.
Saputra, F., Mahaputra, M. R., & Maharani, A. (2023). Pengaruh Jiwa Kewirausahaan terhadap Motivasi dan Minat Berwirausaha (Literature Review). Jurnal Kewirausahaan Dan Multi Talenta, 1(1), 42–53. https://doi.org/10.38035/jkmt.v1i1.10
Sudirman, Rahman, T. A., Moonti, U., Hafid, R., Mahmud, M., & Ardiansyah. (2023). Pengaruh Pembelajaran Kewirausahaan Terhadap Minat Menjadi Wirausahawan Pada Mahasiswa Program Studi S1 Pendidikan Ekonomi Angkatan 2018 Universitas Negeri Gorontalo. Journal of Economic and Business Education, 1(2), 202–210. https://doi.org/doi.org/10.37479/jebe.v1i2.19628
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sumarsono, T. G., & Supardi. (2019). Kewirausahaan Teori & Praktik. Media Nusa Creative.
Suryana. (2013). Kewirausahaan: Kiat dan Proses Menuju Sukses Edisi 4. Salemba Empat.
Wahyuningsih, R. (2020). Pengaruh Pendidikan Kewirausahaan dan Lingkungan Keluarga Terhadap Minat Berwirausaha Mahasiswa STKIP PGRI Jombang. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian Dan Kajian Kepustakaan Di Bidang Pendidikan, Pengajaran Dan Pembelajaran, 6(3), 512. https://doi.org/10.33394/jk.v6i3.2874
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 SOKO GURU: Jurnal Ilmu Pendidikan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.





